The Role of KKN MBKM Students in Increasing Knowledge of Disaster Response in Students of SDN 06 Buntulia

Peran Mahasiswa KKN MBKM Dalam Upaya Peningkatan Pengetahuan Tanggap Bencana Pada Siswa SDN 06 Buntulia

  • Yayu Indriat Arifin Yayu Universitas Negeri Gorontalo (ID)
  • Ninasafitri Nina Universitas Negeri Gorontalo (ID)
  • Siti Humaira Panigoro Universitas Negeri Gorontalo (ID)
  • Nur Sakina A. Gafar Universitas Negeri Gorontalo (ID)
Keywords: Disaster Mitigation, Disaster Education, Socialization, SDN 06 Buntulia, Disaster Preparedness, Kencana Si Udin Program

Viewed = 0 time(s)

Abstract

This service activity focuses on efforts to increase the knowledge and understanding of students of SDN 06 Buntulia, Buntulia District, Pohuwato Regency, regarding disaster mitigation. The issue faced is the students' lack of understanding of the causes and ways to cope with disasters, even though they already have basic knowledge about natural disasters. The purpose of this activity is to provide education on disaster mitigation from an early age through the “Kencana Si Udin” program (Kenali Bencana Sejak Usia Dini). The methods used include interactive socialization and interesting material delivery, complemented by educational games to break the ice. In addition, simple technology in the form of flood-prone maps was introduced as part of the science and technology diffusion. This activity also involves collaboration with external parties to strengthen the implementation of socialization. The results showed an increase in students' knowledge of disaster mitigation, especially related to actions to be taken when a disaster occurs. It is hoped that socialization activities like this will continue to exist and develop by involving the community, especially children, to realize the importance of knowing disasters and disaster mitigation from an early age.

Abstrak

Kegiatan pengabdian ini berfokus pada upaya peningkatan pengetahuan dan pemahaman siswa SDN 06 Buntulia, Kecamatan Buntulia, Kabupaten Pohuwato, mengenai mitigasi bencana. Isu yang dihadapi adalah kurangnya pemahaman siswa tentang penyebab dan cara menanggulangi bencana, meskipun mereka sudah memiliki pengetahuan dasar tentang bencana alam. Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan edukasi mengenai mitigasi bencana sejak dini melalui program "Kencana Si Udin" (Kenali Bencana Sejak Usia Dini). Metode yang digunakan meliputi sosialisasi interaktif dan penyampaian materi yang menarik, dilengkapi dengan games edukatif untuk mencairkan suasana. Selain itu, teknologi sederhana dalam bentuk peta rawan banjir diperkenalkan sebagai bagian dari difusi Ipteks. Kegiatan ini juga melibatkan kolaborasi dengan pihak eksternal untuk memperkuat pelaksanaan sosialisasi. Hasilnya menunjukkan peningkatan pengetahuan siswa tentang mitigasi bencana, terutama terkait tindakan yang harus diambil saat bencana terjadi. Diharapkan kegiatan sosialisasi seperti ini akan terus ada dan berkembang dengan melibtkan masyarakat terutama anak-anak untuk menyadarkan bahwa pentingnya mengenal bencana dan mitigasi bncana sejak dini.



References

References
Atmojo, M. E. (2020). Pendidikan Dini Mitigasi Bencana In Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Vol. 3, Issue 2).
Balaban, V. (2006). Psychological Assesment Of Children In Disasters And Amergencies. Disasters (Vol. 30, Issue 2). https://doi.org/10.1111/j/0361-3666.2006.00314.
Ismayani, N., Febrianto, H., & Vianda, N. O. (2022). Pelatihan Mitigasi Bencana Kepada Perangkat Nagari Sungai Janiah Dan Kelompok Masyarakat Di Kabupaten Solok Provinsi Sumatera Barat. LAMAHU: Jurnal Pengabdian Masyarakat Terintegrasi, 1(1). https://doi.org/10.34312/lamahu.v1i1.13600.
Koem, S., & Akase, N. (2022). Konseptualisasi Untuk Komunitas: Menuju Kesukarelaan Dalam Aksi Adaptasi Dan Mitigasi Bencana. Lamahu: Jurnal Pengabdian Masyarakat Terintegrasi, 1(1), 16-23. https://doi.org/10.34312/lamahu.v1i1.13560.
Koem, S. (2019). Membangun Ketahanan Berbasis Komunitas dalam Mengurangi Risiko Bencana di Desa Pilomonu Kabupaten Gorontalo. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 4(2). https://doi.org/10.30653/002.201942.143.
Pratama, M. I. L., Yusuf, D., & Hendra, H. (2022). Edukasi Kesiap-Siagaan Bencana Tsunami Pada Anak Melalui Penggunaan Media Pembelajaran Interaktif. Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat Pendidikan, 2(2), 74-85. https://doi.org/10.33369/jurnalinovasi.v2i2.21158.
Published
2024-09-26
Section
Articles
How to Cite
Yayu, Y. I. A., Nina, N., Siti Humaira Panigoro, & Nur Sakina A. Gafar. (2024). The Role of KKN MBKM Students in Increasing Knowledge of Disaster Response in Students of SDN 06 Buntulia: Peran Mahasiswa KKN MBKM Dalam Upaya Peningkatan Pengetahuan Tanggap Bencana Pada Siswa SDN 06 Buntulia. Mattawang: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(3), 108-113. https://doi.org/10.35877/454RI.mattawang3029